Learn English with Mr. Abdi

Hari ini sekolah dikunjungi Mr. Abdi bersama dengan Pak Nasrum. Beliau berdua ialah pengajar bahasa Inggris di beberapa lembaga kursus bahasa di Kota Makassar. Mr. Abdi yang memang merupakan seorang native berasal dari Amerika Serikat, sementara Pak Nasrum ialah rekan akrab Mr. Abdi. Mereka berdua berkunjung ke sekolah untuk berbagi pengalaman dan juga mengajarkan bahasa Inggris.

Para siswa tentu sangat antusias dan senang mendengar langsung Mr. Abdi yang tentu saja bahasa Inggrisnya sudah sangat fasih.

Mr. Abdi (di tengah siswa) bersama Pak Nasrum (paling kanan) berfoto bersama siswa

You might also like

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *