Setelah melakukan rangkaian kegiatan MPLS di SMP/SMA dan Pesantren Matahari selama sepekan, kini saatnya penutupan MPLS. Penutupan kegiatan ini dilangsungkan di Kota Bunga, Malino. Seluruh rombongan bergerak dari pesantren menuju Malino pukul 8 pagi dengan menggunakan dua buah bis. Seluruh rombongan terdiri dari seluruh siswa, kepala sekolah, beberapa orang guru, dan pembina pesantren. Kegiatan penutupan […]